Praktek Jadi Event Organizer, Siswa SMK Baranangsiang Bogor Adakan Barsinergi 2024

Selasa, 12 November 2024 | 21:52 WIB RADAR BOGOR – Siswa kelas 11 jurusan Usaha Layanan Wisata SMK Baranangsiang Kota Bogor tak hanya belajar soal event organizer. Anak-anak SMK Baranangsiang Bogor juga mempraktekkannya lewat menggelar kompetisi Futsal bertajuk Barsinergi. Penanggung Jawab Bersinergi Ferry Ferdiansyah mengatakan, kegiatan ini digelar lewat Spinx Organizer, unit bisnisRead More…

Retreat Komunitas Pendidikan Gembala Baik dan Fatima

Retreat guru-guru dan staff TK, SD, SMP Santa Maria Fatima Jakarta, Guru SMK Baranangsiang Bogor dan Suster Yayasan Fatima gembala baik. di Wisma Lestari Kecamatan Sukaresmi Cikenyere Cipanas Bogor 7 sampai 9 Oktober 2024 Kegiatan retreat bersama guru-guru Yayasan Fatima dan para suster gembala baik dilakukan selama 3 hari berlangsung dengan baik dan lancar. retreat tersebut dengan tema TransfRead More…

30 Pelajar SMK Baranangsiang Kunjungi Radar Bogor, Belajar Bisnis Digital.

30 Pelajar SMK Baranangsiang Kunjungi Radar Bogor, Belajar Bisnis Digital. Kunjungan itu sekaligus untuk menggali konsep Bisnis Digital yang menjadi salah satu mata pelajaran. Para siswa diajak berkeliling redaksi hingga studio Radar Bogor dan melihat-lihat langsung proses produksi konten maupun berita.
Read More…